Dunia, Paris-Sebanyak 271 warga Prancis yang bergabung dengan Inggris Cabut Paspor Warganya yang Terlibat Terorisme
Dengan bertambahnya jumlah milisi ISIS yang kembali ke Prancis, ancaman serangan teroris di negara itu tetap sangat tinggi, kata menteri tersebut, seraya menekankan pada 7 rencana teror yang gagal selama tahun 2017.
Collomb menambahkan, selain 271 orang yang kembali ke Prancis, 18.500 orang lainnya telah ditandai di bawah sistem pemantauan pencegahan untuk perilaku radikal. Dan, diperkirakan sekitar 700 warga Prancis berperang untuk ISIS di Irak dan Suriah.
Intervensi militer Prancis di luar negeri untuk memerangi ekstrimis termasuk ISIS telah mengakibatkan terjadinya serangan teroris di dalam negeri sendiri.
REUTERS|RUSSIA TODAY|YON DEMA
0 Response to "Prancis Kesulitan Tangani 271 Milisi ISIS yang Pulang"
Post a Comment